Selasa, 01 Oktober 2013

Posting praktik TIK

Pada Suatu Hari Nanti


Pada suatu hari nantiJasadku tak akan ada lagiTapi dalam bait-bait sajak iniKau takkan kurelakan sendiriPada suatu hari nantiSuaraku tak terdengar lagiTapi di antara larik-larik sajak iniKau akan tetap kusiasatiPada suatu hari nantiImpianku pun tak dikenal lagiNamun di sela-sela huruf sajak iniKau takkan letih-letihnya kucari



Tidak ada komentar:

Posting Komentar